Trik jitu membuat blog gratisan untuk mendaftar Adsense | Trik jitu mencari uang di internet

  Trik  membuat blog gratisan untuk mendaftar adsense – Ini ada sedikit tips dan trik yang saya baca di blog tetangga tentang cara membuat blog di Blogspot untuk mendaftar Bisnis PPC milik Google apa lagi kalau bukan Google Adsense.
Baiklah syarat utama untuk mendaftar atau menjadi publisher Google adsense kita harus membuat Blog yang berkualitas dan banyak pengunjungnya,Trik jitu membuat blog gratisan mengunakan blogger.com yang juga milik Google ini akan sedikit membantu kita dalam proses pendaftaran nanti,anggap saja ini orang dalam nya siapa tau kita dapat diskon “ hehehehe “

Ini Trik dan Tips nya :

  • 1.       Pertama kita membuat blog di blogspot,ini gratis gan milik google,buatlah blog dengan menggunakan nama yang kita research, untuk research nya bisa kita gunakan google keyword Extrenal ( free ) tentukan dan pilih KW yang pencarian nya per harinya 5 k keatas.
  • 2.       Untuk update konten harus dan wajib 2 kali sehari,pagi dan sore terserah saja lah kapan bisa nya saja atau lebih dari tiga saja juga lebih bagus,karena semakin banyak blog yang kita buat semakin banyak visitor atau pengunjung yang akan datang,dan jangan coba-coba untuk membuat konten hasil copas ( Copy Paste ) karena akan buang-buang waktu saja,karena mesin google akan menghapus atau membanned anda dari Google adsense,lakukan update selama 3 bulan.
  • 3.       Jangan kasih backlink selama 3 bulan tersebut,biarkan google memberikan Backlink secara natural kepada blog kita.
  • 4.       Pada bulan ke tiga barulah kasih Backlink natural dan  lebih prefer pakai pakai blog Network atau link yang berkualitas,jadi bukan kuantitas,Untuk anchor Text link cukup pakai keyword.
  • 5.       Jangan pasang adsense sebelum trafik dapat 1K/bulan,biar natural.
  • 6.       Gunakan template-template standard dari blogspot untuk menguragi atau meminimalisir banned atau suspended dari Google adsense.
  • 7.       Fokuslah pada satu topik bahasan,jika anda suka dengan topik tentang Handphone,ya sudah kembangkan tentang Handphone yang anda tau.

Itulah sedikit Trik jitu membuatblog gratisan untuk mendaftar Adsense bagi pemula yang mau menjadi publisher Google adsense,Bisnis PPC ( Pay Per Clik ) yang saat ini sangat di gemari dan jadi mata pencarian setiap Blogger indonesia maupun dunia,karena saat ini Google adsense mempunyai predikat Bisnis Online terpercaya sampai saat ini di tahun 2015 yang masih setia membayar member nya hingga Ribuan dolar yang menjadikan publiser-publisher jadi mempunyai penghasilan,seperti Publisher asal jawa Mas Eka lesmana yang dulunya hanya tamatan SMP dan kerja sebagai tukang engon Bebek,tapi saat ini dia sudah jadi jutawan di Google adsense,
Bagaimana anda mau menjadi Publisher google adsense yang sukses?ayo berjuang dari sekarang dan fokus pada satu titik saja.

Semoga sukses kawan.

0 Response to "Trik jitu membuat blog gratisan untuk mendaftar Adsense | Trik jitu mencari uang di internet"

Post a Comment